Disaat malam yang begitu mencekkam
Disaat orang orang terlelap begitu tenang
Aku pun terjaga dari tidurku
Meratapi betapa hinanya diri ini
Seakan diri ini tiada berarti
Wahai tuhan pencipta diriku
Wahai tuhan yang maha tinggi
Akankah diriku ini selamanya begini
Hidup bagai di atas duri
Selalu sedih dan selalu menanti
Menanti akan akhirnya hidupnya semua ini
Wahai jiwa jiwa yang tenang
Mungkinkah hidupku akan kelam
Hidup dalam kenistaan
Hidup dalam penderitaan
yang semua sangat membosakan
Bukankah pepatah mengatakan
Habis gelap terbitlah terang